Mengetahui Bahan Batu Zamrud Berkualitas

Posted by

Untuk anda para penggemar batu akik tentu harus mengenal dan mengetahui bahan batu Zamrud berkualitas, terlebih untuk anda yang memang kerap membuat berbagai macam jenis perhiasan seperti batu cincin sendiri maka dipastikan wajib mengetahui berbagai macam kualitas bahan tersebut. Batu Zamrud sendiri diketahui merupakan salah satu jenis batu alam unggulan yang belakangan ini dikenal populer di berbagai daerah, batu alam unggulan ini diketahui banyak ditemukan di daerah Kalimantan dan menjadi salah satu jenis batu unggulan yang berasal dari sana selain jenis Kecubung dan juga batu Borneo.
Mengetahui Bahan Batu Zamrud Berkualitas
Ya, karena sebagaimana yang telah kita ketahui bersama bahwa di daerah Kalimantan sendiri memang terdapat cukup banyak jenis batu alam unggulan yang salah satunnya adalah jenis batu Zamrud tersebut, dimana jenis batu akik tersebut juga diketahui memiliki cirikhas warna hijau namun dengan tingkat transparansi yang cukup tinggi. Hal tersebut tentu saja karena diketahui bahwa jenis batu Zamrud sendiri merupakan salah satu jenis batuan mineral, maka dari itulah untuk anda yang tertarik dengan jenis batuan mineral tersebut tentu harus mengetahui bahan batu Zamrud berkualitas agar tidak salah memilih.

Mengetahui Bahan Batu Zamrud Berkualitas

  • Langkah pertama yang dapat dilakukan untuk mengetahui kualitas bahan batu adalah melihat warna dan bagian bongkahan dari bahan batu Zamrud tersebut, jika masih dalam bongkahan besar maka sattu-satunya cara adalah dengan membelahnya untuk mengetahui bagian yang sudah mengkristal.
  • Langkah selanjutnya yang dapat dilakukan adalah mengecek tingkat kekerasan pada bahan batu tersebut, setelah bagian yang mengkristal terlihat maka lakukan tes dengan alat khusus untuk mengetahui tingkat kekerasan batu. Karena diketahui bahwa jenis batu Zamrud yang asli memiliki tingkat kekerasan hingga nilai 7.5 dalam hitungan skala mohs.
  • Dan langkah terakhir yang dapat dilakukan adalah meneliti tingkat transparansi pada bahan batu Zamrud Kalimantan tersebut, karena untuk bahan batu yang memiliki kualitas unggulan biasanya sudah mengkristal dan akan cenderung terlihat transparan.
Demikian di atas tadi adalah sedikit ulasan untuk mengetahui bahan batu Zamrud berkualitas yang telah kita ketahui bersama, semoga sedikit informasi batu mulia unggulan di atas dapat membantu serta dapat bermanfaat untuk anda semuanya.Sumber


Blog, Updated at: 8:19 PM
Powered by Blogger.